Deni: Perlu Akses Jalan Yang Bagus ke Pantai Cikembang Cisolok 

    Deni: Perlu Akses Jalan Yang Bagus ke Pantai Cikembang Cisolok 
    Deni: Perlu Akses Jalan Yang Bagus ke Pantai Cikembang Cisolok 

    Sukabumi - Pantai Cikembang Cisolok adalah sebuah pantai yang indah dengan panorama khas pantai dan laut serta dikelilingi gunung batu yang menopang Puncak Habibi.

    "Ini sangat bagus untuk pengembangan wisata di pantai Cikembang Cisolok ini, disini juga di huni oleh para nelayan lokal daerah sini, " kata Deni selaku putra daerah setempat yang aktif di berbagai organisasi, Minggu 30 Mei 2021

    .

    Akan tetapi kata dia, saat liburan lebaran kemarin roda perekonomian biasa aja pengunjung sepi dikarenakan: 1 Akses Jalan, 2 Fasilitas wisata blom terealisasi.

    "Keluhan untuk wisata pantai Cikembang baik pribumi/wisatawan itu sendiri, yang pertama akses jalan/fasilitas wisata yang  belum maksimal, itu yang saya tampung, " jelasnya.

    Masih menurutnya, di tutup atau tidknya tidak terpengaruh di pantai Cikembang ini. 

    "Untuk kebersihan pantai, ga begitu kotor bekas wisatawan kemarin, cuman bekas renopasi perahu nelayan, samph/puing-puing perahu, iya masih berantakan dimana-mana, " bebernya.

    Dirinya berharap akan ada peningkatan fasilitas wisata laut di pantai tersebut.

    "Sebagai putra derah kawasan pantai Cikembng, saya sangat berharap ingin memajukan objek wisata pantai Cikmbang. Dengan tujuan perekonomian meningkat, dan untuk wisatawan sangat puas dan tidak bosan. Perlu akses jalan yang bagus ke Pantai Cikembang Cisolok, " harapnya.

    Deni Mata Sosial Pantai Cikembang Akses Jalan
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Hendra Suleman: Tetap Optimis di Masa Pandemi...

    Artikel Berikutnya

    Koramil 0622-06/Parakansalak: Kegiatan Belajar-Mengajar...

    Berita terkait