Jelang Nataru 2023, Polairud polres Sukabumi Lakukan Ini

    Jelang Nataru 2023, Polairud polres Sukabumi Lakukan Ini
    Jelang Nataru 2023, Polairud polres Sukabumi Lakukan Ini

    Sukabumi - Jajaran Sat Polairud Polres Sukabumi bersama Tim gabungan TNI AL serta Basarnas Kabupaten Sukabumi melaksanakan Pelatihan SAR, dalam rangka Kesiapan menjelang Natal dan Tahun baru 2023, Rabu (13/12/22) Sekira Pukup 10.00 Wib.

    Kasat Polairud Polres Sukabumi Akp Tenda Sukendar dalam pelaksanaan kegiatan pelatihan SAR ini kami juga Bergabung Bersama TNI AL dan Basarnas Kabupaten Sukabumi supaya tetap terjalin sinergitas serta bisa bekerja sama saat dilapangan untuk pengamanan di lokasi Objek wisata pantai khususnya saat Nataru, "

    Selanjutnya, masih tenda mengatakan pelatihan SAR ini dilaksanakan di Mako Polairud Polres Sukabumi dan di Pantai Karang Pamulang belakang Mako Polairud, pertama melakukan pembekalan pelatihan teori terhadap tatacara penanganan serta Pengenalan peralatan SAR, dan kedua dilanjutkan dengan Pelatihan lapangan di pesisir Pantai, "terangnya.

    Dalam Pelatihan SAR ini, kami menggunakan peralatan Seperti Ring Bouy, Life Jacket, Torpedo dan Rubber boat, untuk persiapan keperluan Pengamanan saat Nataru di kawasan Objek wisata.

    Sementara itu Kapolres Sukabumi Akbp Dedy Darmawansyah sangat mengapresiapsi terhadap diadakannya Pelatihan SAR gabungan ini, untuk terus mengasah kemampuan., "tuturnya.

    "Semoga dengan diadakannya pelatihan Gabungan ini, bisa mengasah Skill para Anggota terhadap langkah penanganan atau pertolongan dengan gerak cepat ketika adanya kejadian laka laut, "

    "Alhamdulilah pelaksanaan pelatihan SAR Gabungan berjalan dengan aman dan lancar, "tutup Tenda.

    sukabumi jabar
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Koramil 0622-04/Cikidang Berikan...

    Artikel Berikutnya

    Dinas Pendidikan Kabupaten Sukabumi Jalin...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Gebragan Maruly di Awal Tahun Tangkap 9  Pelaku Rudapaksa di Sukabumi
    Siapakah Satrio Piningit Tahun 2024?
    Kpt Arm Witono  Berikan Materi Bela Negara dan Cegah Kenakalan Remaja di Surade 
    Beauty Sexy dan Beauty Women Office  Tengku Careen Tampil Memukau
    Ikon Polsek Parakansalak Polres Sukabumi, Ada Buku Curhat Bhabinkamtibmas

    Tags