Diri

    Diri
    Ki Bambu Banten

    "DIRI"
    --------------------++
    Selamat pagi putri jiwa ragawiku....
    Semalam lelah dan kantukku menghampiri.
    Pagi ini matahari yg kemaren , dulu , dahulu , bersinar lagi .
    BANGUN TIDUR.
    Burung burung bernyanyi lagi mengisi simponi harmoni alam ini.
    Amatilah nak .....banyak bangsamu yg tidak peduli lagi.
    Atau tak pernah peduli akan ibu pertiwi yg tersayat sayat melihat putra putri pecahan ujudnya.
     Wujud wujud hasil  tradisi warisan leluhurnya yg tercabik oleh sanak saudaranya yg lupa diri.
    Lihatlah anakku...amatilah persadamu.
    Akan kau lihat mata air - mata air ....air mata mengering akan lelahnya.
    Jati dirimu ada dalam genggamanmu sendiri.
    Jangan pernah kau gadaikan pada tetanggamu yg penuh angkara dan pasti melindasmu.
    Meski kau tak tahu.
    Mereka berdalih demi busana. 
    Busana dikemas indah ,  penutup borok borok.
    Naif pula bila untuk sesuatu yg sementara.
    Jagalah terus JAWI PERTIWIMU.

    ( ki Bambu Banten )

    Sukabumi Jabar Cimahi
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Cerita

    Artikel Berikutnya

    Bagi Yang Merasa Kehilangan Anggota Keluarganya...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Gebragan Maruly di Awal Tahun Tangkap 9  Pelaku Rudapaksa di Sukabumi
    Siapakah Satrio Piningit Tahun 2024?
    Kpt Arm Witono  Berikan Materi Bela Negara dan Cegah Kenakalan Remaja di Surade 
    Beauty Sexy dan Beauty Women Office  Tengku Careen Tampil Memukau
    Ikon Polsek Parakansalak Polres Sukabumi, Ada Buku Curhat Bhabinkamtibmas

    Tags