Koramil 0622-04/Cikidang Monitoring Dan Mendampingi Vaksinasi Covid-19 Di Desa Sampora 

    Koramil 0622-04/Cikidang Monitoring Dan Mendampingi Vaksinasi Covid-19 Di Desa Sampora 
    Koramil 0622-04/Cikidang Monitoring Dan Mendampingi Vaksinasi Covid-19 Di Desa Sampora 

    Sukabumi - Sebagai upaya pencegahan penyebaran penularan wabah virus Corona atau Pandemi Covid-19 salah satunya adalah dengan menguatkan imun tubuh melalu Vaksinasi.

    Kegiatan Koramil 0622-04/Cikidang teru monitoring dan melaksanakan serbuan vaksinasi Covid-19 di wilayah teritorialnya.

    Vaksinasi Covid-19 di Desa Sampora Kacamatan Cikidang para Babinsa turut jadir sebagai monitoring dan pengawalan vaksinasi Covid-19.

    "Tidak hanya di Desa Sampora saja, Kegiatannya di seluruh wilayah Cikidang kami pasti hadir dan monitoring serta membantu mengawal program Vaksinasi ini, "  kata Kpt Inf Budi Hadi Priyadi selaku Danramil Cikidang, Sabtu 21 Agustus 2021.

    Disamping monitoring dan juga melaksanakan kegiatan serbuan vaksinasi, Koramil Cikidang pun dimasa Pandemi Covid-19 ini terus peduli dari mulai sosialisasi dan juga terjun kelapangan dengan aktif para Babinsa di wilayah desa binaannya masing-masing membagikan Bansos untuk membantu meringankan beban warga masyarakat.

    "Hari Senin 23 Agustus ada serbuan vaksinasi Covid-19 di Koramil Cikidang ini, silahkan yang belum di vaksin tinggal datang  bawa KTP untuk mendapatkan layanan vaksinasi. Dan ini gratis, " imbuhnya.

    Danramil pun menghimbau agar semua mengikuti Protokol Kesehatan dalam segala kegiatan publik. 

    "Jangan lupa ikuti dan laksanakan Protokol Kesehatan. Mari jaga diri lindungi keluarag, " tandasnya. 

    Sukabumi Jabar
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Puluhan Kasus Narkoba Terungkap Polres Sukabumi...

    Artikel Berikutnya

    Koramil 0622-06/Parakansalak Melalui Babinsa...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Gebragan Maruly di Awal Tahun Tangkap 9  Pelaku Rudapaksa di Sukabumi
    Siapakah Satrio Piningit Tahun 2024?
    Kpt Arm Witono  Berikan Materi Bela Negara dan Cegah Kenakalan Remaja di Surade 
    Beauty Sexy dan Beauty Women Office  Tengku Careen Tampil Memukau
    Ikon Polsek Parakansalak Polres Sukabumi, Ada Buku Curhat Bhabinkamtibmas

    Tags